Posts

Showing posts from December, 2012

Yang membatalkan ketika sedang berpuasa

Hal-hal Yang Membatalkan Puasa Perihal Batalnya Puasa Dan Hanya Wajib Qadla Ada beberapa hal yang membatalkan puasa dengan konsekuensi qadla` saja tanpa berkewajiban membayar kafarah, yaitu: 1. Masuknya satu benda atau dzat ke dalam perut dari lobang terbuka seperti mulut, hidung, lobang penis, anus dan bekas infus, baik sesedikit/sekecil apapun, seperti semut merah; ataupun benda tersebut yang tidak biasa dimakan seperti debu atau kerikil. - Masuk dalam kategori ini juga : - Sengaja mencium bau renyah daging goreng; - Menghirup obat pelega pernafaan (semacam vicks atau mint) ket ika seseorang merasa sesak nafas; - Menelan kembali ludah yang sudah berceceran dari pusat kelenjar penghasil ludah. Seperti menelan kembali ludah yang sudah keluar dari mulutnya (dihukumi sebagai benda luar); atau seseorang membasahi benang dengan ludahnya kemudian mengembalikan benang yang basah (oleh ludahnya tersebut) ke dalam mulutnya dan hasil ludah tersebut ditelannya lagi; a

Tampil Cantik dimata Islam

Tampil Cantik Dan Menarik Dengan Biaya Murah Menurut Islam ?    Setiap wanita ingin tampil   cantik dan menarik tetapi untuk bisa seperti itu terkadang membutuhkan biaya cukup mahal dan waktu relatif lama. Dalam ajaran Islam sebenarnya telah diajarkan bagaimana agar seorang wanita bisa tampil cantik dan menarik  dengan biaya sangat murah bahkan hampir tanpa biaya. Dalampembahasan kesehatan dan kecantikan, sering kita mendengar istilah inner beauty yaitu kemolekan wanita yang terpancar dari aura kecantikan nan mempesona yang bersumber dari dalam. Sebenarnya tidaklah serumit apa yang dibayangkan agar bisa tampil seperti itu hanya keseriusan dan kedisiplinan dituntut untuk mendapatkan inner beauty. Dibawah ini kami paparkan tips Islami untuk mendapatkan kesehatan dan kecantikan dengan biaya sangat murah agar anda tampil sehat, cantik dan menarik baik jasmani maupun rohani. Tiga Tips Agar Tampil Cantik Dan Menarik * Tips pertama : menjaga aurat. Jika anda
Image
Aurat Laki-laki Aurat laki-laki selayaknya dipahami dan diketahuh oleh seorang muslim mana batas-batas anggota tubuh yang boleh dilihatkan dan yang tidak boleh untuk dipertontonkan. Selama ini yang sering dibahas adalah aurat wanita tetapi kali ini kami akan membahas aurat laki-laki sebab hukum menutup aurat yang wajib ditutup bagi laki-laki dan perempuan adalah sama.   Pertanyaan Tentang Aurat Laki-laki Auratseorang  laki-laki bila dihadapan laki-laki lain dan dihadapan perempuan muhrim dan bukan muhrim apakah sama ? Apakah seperti yang selama ini didengar dan diketahui banyak orang yaitu antara pusar dan lutut didepan muhrim dan tidak ada aurat kalau didepan laki-laki lain? Karena dimasjid-masjid banyak kamar mandi yang terbuka, tempat kencing yang terbuka, kadang juga kamar mandinya satu dan luas sehingga mampu mengisi puluhan orang yang sedang mandi, buang air kecil atau bahkan buang air besar secara bersama-sama dalam satu tempat itu sehingga  

Prgaulan dalam islam

Rambu-rambu Islam tentang pergaulan Islam adalah agama yang  syamil  (menyeluruh) dan  mutakamil  (sempurna). Agama mulia ini diturunkan dari Allah Sang Maha Pencipta, Yang Maha Mengetahui tentang seluk beluk ciptaan-Nya.  Dia turunkan ketetapan syariat agar manusia hidup tenteram dan teratur. Diantara aturan yang ditetapkan Allah SWT bagi manusia adalah aturan mengenai tata cara pergaulan antara pria dan wanita. Berikut rambu-rambu yang harus diperhatikan oleh setiap muslim agar mereka terhindar dari perbuatan zina yang tercela: Pertama,  hendaknya setiap muslim menjaga pandangan matanya dari melihat lawan jenis secara berlebihan. Dengan kata lain hendaknya dihindarkan berpandangan mata secara bebas. Perhatikanlah firman Allah berikut ini, “Katakanlah kepada laki-laki yang beriman; hendaklah mereka menahan pandangannya dan menjaga kemaluannya; yang demikian itu adalah lebih baik bagi mereka…katakanlah kepada wanita-wanita yang beriman; hendaklah mereka menahan pandangannya

Mata Minus

Image
                                                                 Mata Minus Berikut ini beberapa cara mengobati mata minus yang bisa anda aplikasikan di rumah : Cara mengobati mata minus menggunakan daun sirih Daun sirih adalah tanaman herbal paling populer di pengobatan tradisional ala Indonesia. Berbagai penyakit telah terbukti mampu diatasi menggunakan daun sirih. Termasuk untuk mengobati mata minus secara alami ini. Kandungan daun sirih yang bermanfaat bagi kesehatan seperti minyak atsiri sebagai antioksidan, zat antijamur dan zat antiseptik di seluruh bagiannya. Untuk mengatasi mata minus menggunakan daun sirih ada dua cara. Yang pertama adalah dengan menempelkan daun sirih pada permukaan mata ketiku sedang tidur. Sedangkan yang kedua adalah dengan mencelupkan daun sirih pada air panas dan setelah air menjadi hangat suam, air tersebut digunakan untuk mencuci mata dengan cara mengedip-ngedipkan mata di permukaan air (dirimbang). Mengobati mata minus menggunakan terapi L
Cara menurunkan berat badan secara cepat dan alami :   - Tidak perlu untuk selalu menghindar dalam mengkonsumsi golongan jenis makanan tertentu, namun tetap selalu menjaga keseimbangan asupan nutrisi kedalam tubuh. Sebab untuk dapat menjaga supaya tubuh tetap sehat setiap saat, tubuh juga membutuhkan air, berbagai jenis vitamin, karbohidrat, asupan lemak, mineral serta serat yang dapat didapatkan dengan selalu mengkonsumsi semua jenis sayuran dan buah-buahan segar. - Selalu memperhatikan apa kebutuhan protein untuk tubuh. Tubuh manusia setiap hari selalu memerlukan 30 kg protein yang dapat kita peroleh dengan cara mengkonsumsi berbagai jenis daging, susu serta sumber-sumber protein makanan dari jenis polong-polongan, padi-padian serta protein dari kacang-kacangan. - Jangan selalu menghindari mengkonsumsi semua jenis lemak, sebab bagaimanapun juga tubuh kita selalu membutuhkan asupan lemak sebanyak -+ 50 gram lemak/hari. Namun makanan yang mengandung lemak pilihan yang dapa
Image
                                            Cara Menghilangkan Jerawat            Secara Alami yakni cara menghilangkan jerawat dengan bahan bahan tradisional alami yang baik untuk kesehatan kulit anda tanpa menimbulkan efek samping, biasanya jerawat muncul akibat tidak cocok dengan kosmetik yang anda gunakan, sabun, maupun polusi udara di sekitar lingkungan anda. Jika Cara Menghilangkan Jerawat ini bisa anda terapkan semoga jerawat anda bisa teratasi jika belum hilang juga silahkan anda konsultasi dengan orang yang mengerti betul tentang jerawat seperti dokter kecantikan misal, namun ada baiknya jika cara ini di coba terlebih dahulu, apa salahnya mencoba toh juga ini secara alami kok. Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami : 1. Jeruk nipis Cara Menghilangkan Jerawat Dengan Jeruk nipis Sangat mudah,yaitu campurkan jus/perasan lemon dengan air mawar kemudian oleskan di wajah. biarkan kira-kira 15 menit. Jika sudah, bilas dengan air hangat. Jeruk nipis Bisa digunakan untuk
                      5 Kebiasaan yang perlu diubah Agar kulit tetap cantik : 1. Kebiasaan mengeksfoliasi kulit wajah dengan butiran-butiran ( scrubs ) dari bahan-bahan yang keras bisa merusak kulit. Terkadang ada beberapa produsen produk kecantikan memiliki eksfoliator dari benda-benda seperti kerang yang dihaluskan, kacang, atau biji-bijian. Sayangnya, benda-benda tersebut terkadang masih memiliki sudut-sudut yang tajam, dan tak jarang melukai kulit. Sebaiknya ganti dengan scrub yang kecil dan bundar. David Bank, MD, dermatologis dari Mt. Kisco, New York mengatakan, jika Anda memiliki kulit wajah yang sensitif, coba gunakan eksfoliator dari baking soda. Cukup campurkan baking soda secukupnya dengan air hingga menjadi pasta. Lalu, gunakan sebagai scrub . 2. Kebiasaan mandi atau berendam dengan air hangat/panas terlalu lama bisa mengikis kulit. Terlalu lama mandi dengan air panas bisa membuat lapisan lipid (pengikat sel kulit yang membuatnya tetap lembab) jadi terkikis. Me